Fast Response: Telp / SMS / WhatsApp: 081223355700
tebing Breksi

Indahnya Tebing Breksi, Taman Geowisata Yang Mempesona

Yogyakarta menawarkan berbagai keindahan yang sangat beragam. Pesona keindahan alam mulai dari pantai hingga pegunungan tersebar di seluruh penjuru Daerah Istimewa Yogyakarta. Tahukah kamu bahwa ada satu tempat wisata yang merupakan perpaduan dari proses alam dan hasil pekerjaan...
kembang soka

Air Terjun Kembang Soka, Kesegaran Yang Tak Boleh Dilewatkan

Jika kita berwisata ke Kulon Progo, maka terdapat banyak opsi wisata yang bisa kita dapatkan. Ada Pantai Glagah yang mempesona dengan pemecah ombaknya, Hutan Mangrove Pantai Pasir Kadilangu, Puncak Hijau dengan latar Waduk Sermo di Pulepayung dan ada juga berbagai pilihan air...
air terjun luweng sampang

Luweng Sampang, Cara Lain Menikmati Keindahan Air Terjun

Wisata air memang menjadi idola banyak kalangan. Siapa sih tak suka bermain air? Baik bermain air di pantai, air terjun, kolam renang, water park, danau, hingga taman sungai selalu mampu menarik perhatian para pecandu piknik. Salah satu air terjun penuh keindahan nan eksotis ada...
Keindahan sadranan

Pantai Sadranan, Tempat Snorkeling Asik di Gunungkidul

Gunungkidul memang selalu menyajikan keindahan pantai yang mempesona. Hampir semua pantai yang ada di sisi selatan Bumi Handayani ini memang memiliki karakter yang unik yang beda dengan pantai lain di Indonesia. Salah satu pantai indah di Gunungkidul adalah Pantai Sadranan....
Mangrove Pantai Pasir Kadilangu

Menikmati Keindahan Hutan Mangrove di Pantai Pasir Kadilangu

Hutan Mangrove sejatinya mempunyai fungsi untuk melindungi area pantai dari kikisan ombak besar. Namun siapa bilang Hutan Mangrove tidak memiliki keindahan. Buktinya Pantai Pasir Kadilangu Kulon Progo ini memberikan sesuatu yang berbeda dengan menyulap hutang mangrove menjadi...
perengan park jogja

Perengan Park, Spot Foto Baru di Selatan Bantul

Masih menikmati suasana long weekend di Jogja kan? Kali ini kita akan memberikan rekomendasi wisata spot foto terbaru yang pastinya oke punya. Perengan Park, sebutan tempat yang satu ini bisa jadi pilihan untuk kamu kunjungi selama berwisata di Jogja. Tempat wisata yang baru...
bermain kano pantai ngandong

Pantai Ngandong, Pesona Keindahan Pantai Dengan Bermain Kano

Sudah punya rencana mau kemana long weekend kali ini? Jika belum, Pantai Ngandong di Gunungkidul ini bisa menjadi referensi pilihan yang tepat jika kamu ingin menghabiskan waktu dengan bermain air di pantai. Pantai Ngandong, nama yang belum terlalu populer bagi para wisatawan....
jurang-tembelan

Berburu Sunrise di Jurang Tembelan Mangunan

Piknik ke Jogja tak pernah lengkap jika kamu melewatkan satu momen yang bisa meninggalkan kesan mendalam. Salah satunya adalah berburu sunrise di Jogja. Yap, banyak sekali spot sunrise yang bisa kamu pilih di Jogja. Kami merekomendasikan Jurang Tembelan yang berada di kawasan...
sate kambing pak tris kronggahan

Sate Kambing Pak Tris, Kemantapan di Utara Jogjakarta

Cari referensi tempat makan siang yang oke punya?  Kami punya salah satu rekomendasi jika kamu sedang berada di utara Kota Jogja ataupun sedang di Sleman. Makan siang, apalagi kalau late lunch harus dong makan yang enak-enak. Selain untuk memuaskan perut, makan enak juga bisa...
pantai wohkudu pantai sepi gunungkidul

Pantai Wohkudu, Pantai Indah Yang Tersembunyi di Gunungkidul

Pantai Wohkudu merupakan satu diantara sekian pantai yang masih perawan di Gunungkidul. Lokasi Pantai Wohkudu cukup tersembunyi dan hanya dapat diakses dengan menuruni lereng yang cukup terjal. Keindahan yang dimiliki Pantai Wohkudu membuat wisatawan rela berjalan kaki hingga 300...